Bismillah 2

Integrated Injection Logic (IIL)

Integrated Injection Logic (IIL)




Teknologi Bipolar :


TRL (Transistor Resistor Logic)

  • Jumlah resistor dimaksimalkan (resistor devais termurah).



DRL (Dioda Transistor Logic)

  • Kinerja ditingkatkan dgn mengganti kebanyakan resistor dgn dioda semikonduktor.



RTL (Resistor Transistor Logic)

  • Teknologi mikroelektornika pertama.
  • Menggunakan banyak transistor dan hanya sedikit resistor.



TTL (Transistor Transistor Logic)

  • Transistors berjumlah banyak dan terkait laungsung satu sama lain; Sampai sekarang tetap menjadi teknologi bipolar paling populer.



I2L (Integrated-injection logic)

  • Technology mereduksi kerapatan packing dari devais bipolar devices ke suatu ukuran mendekati ukuran devais MOS melalui “compressing” suatu rangkaian logika yang terdiri dari dua transistor menjadi suatu satuan tunggal (a single unit).
  • I2L dibuat dengan menggunakan teknologi bipolar dan menggabungkan (merger) beberapa komponen semikonduktor.
  • I2L terdiri dari transistor pnp yang berperan sebagai injektor arus untuk mengumpan arus basis untuk inverter transistor npn multi kolektor.
  • Fabrikasinya hanya memerlukan proses kedok (mask) yang lebih sedikit dibandingkan BJT standar. Kerapatan kemasan lebih tinggi dari BJT (300 gerbang/mm2), sebanding dengan MOSFET.
  • Sistem I2L bisa dipergunakan dalam pembuatan gerbang inverter, gerbang NAND, NOR, AND OR INVERTER (AOI) dan flip-flop.
  • Sistem I2L dapat diterapkan pada jam tangan digital, konverter A/D dan D/A, RAM dan mikroprosesor.



ECL (emmitter-coupled logic)

  • Devais dikembangkan untuk aplikasi-2 yg membutuhkan kecepatan yang sangat tinggi (extremely high speed).
  • Mengkonsumi lebih banyak energi/power, digunakan secara ekslusif pada komputer-2 Cray.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar